Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Cara Ganti Kata Sandi Akun Google Menggunakan HP Lengkap Dengan Gambar

Ada banyak kasus dan alasan orang ingin ganti kata sandi akun google, namun yang paling sering orang mencari cara ganti sandi akun google karena kata sandinya diketahui oleh temanya. Namun hal itu tidaklah menjadi masalah bagi saya, karena yang penting adalah saya akan memberikan tutorial dan contoh cara mengganti kata sandi akun google.

Sebelum memulai, kenapa saya menggunakan Browser HP ? Bukan dekstop ?. Karena mayoritas orang memegang smartphone khususnya android. Jadi untuk sobat yang tidak memiliki komputer atau laptop, bisa dengan mudahnya menerapkan cara mengganti sandi akun google lewat hp android. Ya, meskipun tutorial ini tetap bisa di ikuti bagi sobat yang menggunakan Laptop.

Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google Dengan Cepat Lewat HP Yang Lengkap Dengan Contoh Gambarnya.

  • Buka halaman ini https://goo.gl/NF4FmJ untuk masuk ke akun google. Akan tampil halaman login seperti dibawah ini.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Masukan username akun google, dan tekan Next.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Lanjutkan dengan memasukan kata sandi, kemudian Sign in.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Jika berhasil login, maka akan tampil halaman pencarian google seperti ini. Untuk melanjutkan ke halaman profil google, tekan menu My Account yang saya tandai. Atau langsung saja gunakan link ini : My Account.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Seperti ini halam untuk profil akun google. Disinilah kita akan mulai ganti sandi akun google.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Arahkan sedikit kebawah pelan pelan, hingga menemukan menu Sign-in & Security. Silahkan di tekan menu tersebut.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Beralih ke halaman seperti dibawah ini.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Arahkan lagi sedikit kebawah, cari menu Password. Jika sudah ketemu, tekan. Terlihat pada bagian yang saya tandai kotak merah.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Setelah sobat tekan menu password di atas, maka akun akan meminta login ulang. Ketik kata sandi (masih sandi yang lama), kemudian Sign in lagi.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Dan inilah halaman yang akan kita gunakan untuk membuat kata sandu akun google yang baru.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Tentu saja jika sobat ingin ganti kata sandi akun google, maka ;
    • Buat kata sandi baru di kotak atas bagian New password.
    • Masukan kembali kata sandi yang baru sebagai konfirmasi di bagian confirm new password.
    • Jika sudah menentukan kata sandi baru, tekan menu CHANGE PASSWORD.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

  • Selesai, setelah tekan change password dan beralih ke halaman seperti dibawah ini, maka kita sudah berhasil mengganti kata sandi akun google.
Cara Mengganti Kata Sandi Akun Google

Cara mengganti sandi akun google sudah selesai, langkah diatas memang lumayan panjang. Saya buat sedatail mungkin agar sobat tidak salah langkah saat ganti kata sandi akun google. Tentu saja setelah ini, sobat harus melakukan login ulang bagi yang akun google-nya digunakan untuk mengaktifkan play store dan sebagai akses aplikasi gmail indonesia di hp android.

Demikianlah cara ganti sandi akun google menggunakan hp android, semoga saja bisa memberi solusi bagi para pembaca. Jika sobat berkenan, boleh dong bagikan artikel cara mengganti kata sandi akun google ini di sosial media, siapa tau ada teman teman kamu yang membutuhkan, itung itung sharing pengetahuan. Terimakasih sudah berkunjung ke blog Gameboth.

Posting Komentar untuk "Cara Ganti Kata Sandi Akun Google Menggunakan HP Lengkap Dengan Gambar"